Gibran Tekankan Hilirisasi Digital, Sebut Butuh Anak Muda yang Ahli Data Science hingga Game Designer

Avatar photo

- Pewarta

Minggu, 28 Januari 2024 - 23:43

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prabowo Subianto bersama Gibran Rakabuming Raka saat memberi sambutan dalam agenda Suara Muda Indonesia untuk Prabowo Gibran di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta. (Dok. TKN Prabowo Gibran)

Prabowo Subianto bersama Gibran Rakabuming Raka saat memberi sambutan dalam agenda Suara Muda Indonesia untuk Prabowo Gibran di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta. (Dok. TKN Prabowo Gibran)

AKTUIL.COM – Proses hilirisasi digital membutuhkan tenaga anak-anak muda yang ahli di berbagai bidang yang berkaitan dengan teknologi.

Demikian disampaikan oleh Cawapres nomor urut dua Gibran Rakabuming Raka di Jakarta Convention Center (JCC), Sabtu, 27 Januari 2024.

“Hilirisasi digital memerlukan anak-anak muda yang ahli di bidang data scientist, AI researcher, video game designer, UX designer, robotic engineer.”

“Machine learning engineer, fintech, cyber security, dan lain-lain,” kata Gibran di acara ‘Suara Muda untuk Prabowo-Gibran, Menjemput Indonesia Maju’.

Melaui hilirisasi, kata Gibran, sekitar 19 juta lapangan kerja akan terbuka untuk semua kalangan termasuk generasi Z hingga kaum disabilitas pada 5 tahun mendatang.

“Manfaat hilirisasi juga akan dapat menciptakan lapangan kerja hingga 19 juta lapangan kerja dalam 5 tahun ke depan.”

Lihat konten video lainnya, di sini: Tinjau Pembangunan Kapal Fregat Merah Putih di PT PAL, Prabowo: 100 Persen Dibuat Putra-Putri Indonesia

“Ini adalah peluang yang luar biasa khususnya untuk generani milenial, generasi Z, kaum perempuan dan juga kawan-kawan disabilitas,” ujar dia.

Peluang Indonesia yang akan mendapat ‘bonus demografi’ di tahun 2030 haruslah dimanfaatkan dengan semaksimal mungkin.

Maka dari itu, Gibran menyarankan agar terus mengasah skill yang akan sangat berguna di masa depan.

“Surplus SDM dengan usia produktif seperti ini adalah berkah yang besar untuk bangsa kita yang disebut bonus demografi.”

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

“Dengan puncak pada tahun 2030 dan selesai pada tahun 2045,” imbuh dia.

“Hilirisasi akan berhasil jika kita sebagai manusia Indonesia mau terus mengasah skill atau kemampuan masa depan,” tegas dia.

Artikel ini juga sudah dìterbitkan di portal berita Indonesiaoke.com.***

Berita Terkait

Usai Laporkan Roy Suryo dkk Soal Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Polisi Periksa Ketua Umum PPN Andi Kurniawan
Mantan Wakil Presiden Ma’ruf Amin Sebut Kita Semua Tahu, Indonesia Saat Ini Sedang Tidak Baik-baik Saja
Tim Pembela Ulama dan Aktivis Minta agar Tunjukkan Ijazah UGM, Ini Jawaban Jokowi Secara Langsung
Soal Tudingan Intervensi Kekuasaan Kehakiman oleh Presiden Prabowo Subianto, Ini Tanggapan Menteri Hukum
Tanggapi Isu Tentang Resufle Menteri di Kabinet Merah Putih, Ini Tanggapan Ketum Golkar Bahlil Lahadalia
Penjelasan Gerindra Soal Kapan dan Siapa Sosok Menteri Kabinet Merah Putih yang Berpeluang Dicopot Prabowo
Golden Butterfly, Layanan Premium Brawijaya Hospital Duren Tiga untuk Persalinan Nyaman
Survei Indikator: Gen Z Mendominasi jadi Kalangan Paling Puas dengan Kinerja Prabowo Subianto

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 08:28

Usai Laporkan Roy Suryo dkk Soal Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Polisi Periksa Ketua Umum PPN Andi Kurniawan

Senin, 21 April 2025 - 14:15

Mantan Wakil Presiden Ma’ruf Amin Sebut Kita Semua Tahu, Indonesia Saat Ini Sedang Tidak Baik-baik Saja

Rabu, 16 April 2025 - 13:55

Tim Pembela Ulama dan Aktivis Minta agar Tunjukkan Ijazah UGM, Ini Jawaban Jokowi Secara Langsung

Senin, 24 Februari 2025 - 08:57

Soal Tudingan Intervensi Kekuasaan Kehakiman oleh Presiden Prabowo Subianto, Ini Tanggapan Menteri Hukum

Sabtu, 8 Februari 2025 - 15:01

Tanggapi Isu Tentang Resufle Menteri di Kabinet Merah Putih, Ini Tanggapan Ketum Golkar Bahlil Lahadalia

Berita Terbaru